Pada Sabtu, 9 Oktober 2021 Bertempat di hotel Harris jl. Kimangunsarkoro Semarang, sebanyak 83 calon guru penggerak beserta kepala sekolah masing-masing mengikuti kegiatan lokakarya perdana program Guru Penggerak Angkatan 4 Kota Semarang. Sebenarnya jumlah CGP Kota semarang sebanyak 145 orang, sisanya melaksanakan lokakarya di hotel Setos dan Pessona pada hari seninnya. Kegiatan di harris Hotel dibagi dalam 7 kelas dengan...